Berpindah Halaman (Activity) pada Android Menggunakan Intent

5:45 PM

Jika kita melihat aplikasi-aplikasi android yang ada saat ini, tentunya aplikasi itu tidak hanya menggunakan satu interface halaman saja, ada banyak halaman dan menu-menu yang disajikan. Di dalam android suatu halaman interface disebut sebagai activity. Pada suatu activity user dapat berinteraksi dengan menu-menu yang ada di dalamnya.


Saya lebih suka menyebut Activity sebagai suatu halaman karena saya terbiasa membangun aplikasi berbasis web. . :)

Pada pemrograman android untuk berpindah antar halaman/activity dapat menggunakan bantuan intent. Intent digunakan untuk membuka activity lain di dalam satu aplikasi.

Berikut contoh penggunaan Intent pada suatu aplikasi android.

Pertama kali tentunya kita buat new Android Application Project, setelah itu kita buat main activity dengan 1 button seperti berikut.
activity page
dan kita juga buat android activity lain yang kita beri nama Child. Caranya Pilih New->Android Activity lengkapi atribut yang dibutuhkan pada pembuatan Child Activity.
Pada activity_main.xml tambahkan atribut android:onClick="proses" untuk melakukan eksekusi terhadap method proses yang nanti akan dibuat pada MainActivity.java. Berikut kode lengkap activity_main.xml.

Dan sekarang kita buat method proses pada MainActivity.java
Untuk mengetesnya silakan run aplikasi yang sudah dibuat, dan click atau tap pada Button yang ada, cek apakah aplikasi anda berpindah activity atau tidak.
activity intent






Sekian Tutorial kali ini. .
Tutorial Selanjutnya JSON Parsing
Silakan baca juga tutorial android sebelumnya Hello World, Layout, Simple Calculator



Semoga Bermanfaat, ^_^ v GBU

You Might Also Like

0 comments